Lingga, Barusjahe dan Peceren di Tahun 1972

by -1,079 views
Sketas Perkampungan di Lingga

Dataran tinggi Karo berada di 1.200 meter di atas permukaan laut dan 300 meter di atas permukaan Danau Toba. Pada tahun 1971, orang Karo berjumlah lebih dari 300.000 orang yang berdiam tak hanya di Kabupaten Karo tapi juga di Deli Serdang dan Langkat. Belum lagi dihitung yang berada di Medan, Simalungun, Dairi dan daerah lainnya.

Orang Karo yang menganut agama Pemena berjumlah 70%. Sementara penganut agama Kristen dan Islam berjumlah 30%.

Bulan Juni 1972, Lembaga Penyelidikan Masalah Bangunan datang ke dataran tinggi Karo untuk mendata dan mengambil foto bangunan-bangunan tradisional Suku Karo. GT. Sargeant mengambil foto-foto dan R. Saleh menggambar denahnya.

Team ini mengunjungi 3 desa atau kuta yaitu : Lingga, Barusjahe dan Peceren. Berikut foto-foto dokumentasinya :

LINGGA

Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga
Lingga

BARUSJAHE

Barusjahe

Barusjahe
Barusjahe

PECEREN

Peceren
Peceren

 

Sumber :

Traditional Buildings of Indonesia : Karo (1973)

Ministry of Public Works and Electric Power, Directorate General of Housing, Building, Planning and Urban Development, Building Research Institute & United Nations – Regional Housing Centre – Ecafe (Bandung-Indonesia)

No More Posts Available.

No more pages to load.